Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Antek-Antek Sang Penjagal Balkan

Untuk melanggengkan kekuasaannya, Slobodan Milosevic dan kroninya menjalankan kerja sama yang saling menguntungkan. Bagaimana nasib mereka setelah Milosevic tersuruk?

22 Oktober 2000 | 00.00 WIB

Antek-Antek Sang Penjagal Balkan
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Seperti halnya di negara lain yang dipimpin seorang tiran, para kroni itu digolongkan dalam dua jenis kelompok, yakni mereka yang ikut membangun dan memperkuat kekuasaannya dengan berendam di dalam bak darah serta mereka yang berfungsi sebagai mesin uang. Melalui mereka pula Milosevic bisa leluasa pintar mengolah uang negara untuk dimasukkan ke rekening pribadinya yang tersebar di Rusia, Cina, dan beberapa negara lain di Eropa. Selain itu, jabatan yang disandangnya diselewengkan untuk memudahkan para kroninya, termasuk mengizinkan para kroninya melakukan bisnis di pasar gelap saat negara itu dibelit sanksi internasional.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus