Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PEMILIHAN presiden ibarat ujian terbesar bagi Joko Widodo, 53 tahun. Dipandang miskin pengalaman di level nasional, calon presiden asal Solo ini juga menghadapi persoalan serius dalam masa kampanye yang sudah berlangsung tiga pekan: dia tercatat sebagai calon presiden yang paling kerap dilanda serangan kampanye hitam. Tema serangan gelap ini juga tergolong amat sensitif di kalangan pemilih-terutama pemilih tradisional Indonesia-yakni suku, agama, ras, dan antargolongan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo