Konten

LIVE: Pembungkaman Kritik di Masa Pandemi| Ngobrol@Tempo
Teror terhadap para pengeritik terus meningkat. Bukan saja orang per orang, kini lembaga dan media yang kritis pun mulai menjadi sasaran.
Video27 Agustus 2020

Obrolan bersama Bintang Emon Seputar Komika dan Buzzer
Berangkat dari kontes komedi tunggal, bintang Gusti Muhammad Abdurrahman Bintang Mahaputra atau yang biasa dipanggil Bintang Emon melejit cepat.
Video22 Agustus 2020

Debut Dian Sastro sebagai Produser, Film Guru-guru Gokil Tayang di Netfflix
Film Guru-guru Gokil yang dibintangi oleh Gading Marten, Dian Sastrowardoyo, Faradina Muftit ini sudah resmi tayang di Netflix.
Video19 Agustus 2020

Transportasi Merajut Keberagaman | Episode: Moda Transportasi Darat
Membangun jalur transportasi darat untuk menghubungkan antarpulau di Indonesia menjadi tantangan tersendiri.
Video19 Agustus 2020

Menghalau Hantu Resesi | Ini Budi
Apa saja yang akan dikerjakan Satgas Pemulihan Ekonomi untuk menggerakkan ekonomi? Bagaimana menyeimbangkannya dengan penanganan wabah?
Video1 Agustus 2020

Dinasti Politik dan Peran Partai Politik I Ngobrol@Tempo
Diskusi ini dimasudkan untuk membahas kecenderungan politik dinasti di Indonesia dan peran partai.
Video30 Juli 2020

Dialog Industri, Strategi Efektif Membangun Sistem Pendidikan Online
Selain kesiapan tenaga pengajar, kurikulum dan fasilitas telekomunikasi, sekolah dan universitas membutuhkan dukungan program dan aplikasi e-learning.
Video29 Juli 2020

Perang di Jawa Timur I Ini Budi
Jawa Timur merupakan salah satu wilayah di Indonesia dengan penularan virus corona jenis baru (SARS-Cov-2) yang tinggi.
Video25 Juli 2020

Persiapan Pilkada di Masa Pandemi I Ngobrol@Tempo
Hingga kini sengkarut persoalan persiapan Pilkada 2020 masih belum kunjung rampung, seperti kepastian regulasi, kepastian penganggaran, dan lain-lain.
Video24 Juli 2020

Teknologi Industri untuk Pelayanan Publik yang Lebih Baik
Bagaimana teknologi informasi dapat membantu pemerintah mengatasi berbagai tantangan pelayanan publik di era normal baru?