Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
DI tengah sengkarut beredarnya daging ilegal asal India, Badan Legislasi Dewan Perwakilan Rakyat diam-diam sedang menyiapkan aturan baru untuk menata urusan itu. Saat ini naskah akademis rancangan undang-undang baru itu sudah dirampungkan. Bila tak ada aral melintang, aturan itu akan segera menggusur Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2009 tentang Peternakan dan Kesehatan Hewan yang berlaku saat ini. Dewan akan mengajukan rancangan undang-undang tersebut sebagai usul inisiatif
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo