Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Pandemi Covid-19 telah menewaskan sedikitnya 94 dokter gigi dan menginfeksi ratusan lainnya.
Jumlah pasien gigi dan mulut merosot drastis selama pandemi.
Salah satu kebiasaan buruk masyarakat yang berkembang selama pandemi adalah malas menggosok gigi.
JIKA tidak nekat pergi ke dokter gigi dua bulan lalu, Donny Tunggul mungkin masih meringis kesakitan menahan pipi kirinya yang bengkak. Rasa sakit tak tertahankan membuat dia mendatangi klinik dokter gigi di Kebraon, Surabaya. Karyawan perusahaan percetakan majalah ini mengeluhkan nyeri pada gigi geraham kirinya yang berlubang. Bila terkena suhu dingin, giginya makin terasa cenat-cenut.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo