Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Berdiri canggung di hadapan ribuan penonton di Rod Laver Arena, Naomi Osaka membopong piala turnamen Grand Slam Australia Terbuka yang baru diterimanya. Berbicara terbata-bata seraya tersenyum kaku, ia berterima kasih kepada tim pelatih, penyelenggara, dan penonton. “Maaf, aku tak pandai berbicara di depan umum. Aku memang menulis pidato kalau-kalau benar jadi juara, tapi sekarang aku malah lupa semua isinya,” kata Osaka, meringis, disambut tawa penonton.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo