Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
JAKARTA – Pemerintah terus memantau perkembangan varian Deltacron, yang telah terdeteksi di beberapa negara di Eropa dan merupakan gabungan mutasi Delta dan Omicron. "Masih dimonitor perkembangannya. Karena belum ada bukti soal peningkatan penularan, keparahan, dan lainnya," kata juru bicara vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan, Siti Nadia Tarmizi, seperti dikutip Antara, Ahad, 13 Maret 2022.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo