Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Donald Trump Klaim Sudah Menangi Pemilu AS, Merasa Dicurangi Biden

image-gnews
Presiden Donald Trump saat berkampanye Avoca, Pennsylvania, 2 November 2020. REUTERS/Carlos Barria
Presiden Donald Trump saat berkampanye Avoca, Pennsylvania, 2 November 2020. REUTERS/Carlos Barria
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dari Gedung Putih, Donald Trump mengklaim dirinya sudah memenangi Pemilu AS. Bahkan, menurut ia, seharusnya sudah diumumkan bahwa ia yang menang. Alasan ia, karena  penghitungan suara sudah usai berdasarkan laporan yang ia punya.

Curiga dirinya dicurangi, Donald Trump menuduh ada penipuan dalam proses Pemilu AS saat ini. Ia menuding kubu Demokrat atau Joe Biden mencoba mencuri suara dari pihaknya atau bahkan mencurangi pemilu. Oleh karenanya, kata Donald Trump, dirinya akan mengambil tindakan tegas yaitu membawa masalah Pemilu AS ke Pengadilan Mahkamah Amerika.

"Ini momen yang menyedihkan. Kami sudah menang dan malah sebenarnya kami sudah menang," ujar Donald Trump pede dalam pidatonya di gedung putih, dikutip dari CNN, Rabu, 4 November 2020.

Hingga berita ini ditulis, proses penghitungan suara masih belum usai alias tidak seperti yang diklaim Donald Trump. Di beberapa negara bagian, masih ada surat suara yang belum dihitung yang kebanyakan adalah surat suara dari sistem pemilihan via pos. Beberapa di antaranya adalah Pennsylvania, Michigan, Wisconsin, dan Georgia.

Donald Trump. REUTERS/Kevin Lamarque

Bakal lamanya proses penghitungan suara tersebut sebenarnya sudah diprediksi berbagai pihak. Karena beberapa surat suara dikirim via pos (absentee ballot), plus sumber daya manusia yang terbatas, beberapa negara bagian memperbolehkan surat suara masuk telat selama tidak ada penambahan sejak pemilihan ditutup.

Donald Trump termasuk yang memprotes kebijakan itu. Ia ingin pemenang Pemilu AS disampaikan begitu pemungutan suara usai meskipun secara teknis panitia penghitungan suara diberi waktu leluasa. Ia mencurigai keleluasaan itu akan dimanfaatkan untuk berbuat curang seperti klaimnya di Gedung Putih.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perihal membawa masalah ke Pengadilan Mahkamah, Donald Trump pun sudah lama memberikan sinyal itu. Ia, dalam berbagai kesempatan sebelum Pemilu AS, mengatakan bahwa dirinya tidak akan terima jika kalah. Jika dirinya kalah, ia akan membawa masalah hasil Pemilu AS ke meja hukum.

Dalam pidatonya di Gedung Putih kali ini, dia mengklaim Joe Biden pun akan membawa masalah pemilu ke Pengadilan Mahkamah. "Mereka tahu mereka tidak akan menang, jadi ayo ke Pengadilan Mahkamah. Saya tahu ini akan terjadi ketika jutaan surat suara akan disebar," ujar Donald Trump pede.

Per berita ini ditulis, Joe Biden masih unggul tipis dari Donald Trump. Ia diperhitungkan berhasil mengumpulkan 220 suara elektoral atau 7 lebih banyak dibanding Donald Trump (213).

ISTMAN MP | CNN


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

14 jam lalu

Mantan Presiden AS Donald Trump meninggalkan Gedung Pengadilan Kriminal Manhattan pada hari sidangnya setelah dakwaannya oleh dewan juri Manhattan menyusul penyelidikan atas uang suap yang dibayarkan kepada bintang porno Stormy Daniels, di New York City, AS, 4 April 2023. REUTERS /Amanda Perobelli
Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

Donald Trump memuji polisi New York yang menggerebek unjuk rasa pro-Palestina di Universitas Columbia.


Partai Demokrat AS Kirim Surat ke Joe Biden, Minta Cegah Serangan Israel di Rafah

15 jam lalu

Presiden AS Joe Biden saat kunjungannya di Chavis Community Center di Raleigh, North Carolina, AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Elizabeth Frant
Partai Demokrat AS Kirim Surat ke Joe Biden, Minta Cegah Serangan Israel di Rafah

Puluhan anggota Partai Demokrat AS menyurati pemerintahan Presiden Joe Biden untuk mendesak mereka mencegah rencana serangan Israel di Rafah.


Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

1 hari lalu

Terancam Dipenjara, Trump Dijatuhi Denda Rp146 Juta karena Langgar Perintah Pembungkaman

Hakim yang mengawasi persidangan pidana uang tutup mulut Donald Trump mendenda mantan presiden Amerika Serikat itu sebesar US$9.000 atau karena Rp146


5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

2 hari lalu

Orang-orang menghadiri demonstrasi untuk mengekspresikan solidaritas terhadap warga Palestina di Gaza, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di New York City, New York, AS, 26 Oktober 2023. REUTERS/Eduardo Munoz
5 Fakta Demo Bela Palestina di Amerika, Kandidat Presiden Ditangkap hingga Boikot Akademis

Demo bela Palestina di sejumlah kampus Amerika menimbulkan sejumlah dampak.


6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

2 hari lalu

Orang-orang berdemonstrasi di luar The New School University Center, ketika perkemahan Protes terus berlanjut untuk mendukung warga Palestina, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di New York City, AS, 23 April 2024. REUTERS/Eduardo Munoz
6 Kampus Bersejarah Lokasi Demo Bela Palestina di Amerika

Demo bela Palestina terjadi di sejumlah kampus Amerika. Polisi negara sekutu Israel itu bertindak represif.


5 Fakta menarik Hot Dog, Dibawa ke Luar Angkasa hingga Harga Mencapai Puluhan Juta

3 hari lalu

Menu Long Tail Hotdog di Three house Cafe di Jalan Hasnudin, Bandung, Jawa Barat. TEMPO/Aditya Herlambang Putra
5 Fakta menarik Hot Dog, Dibawa ke Luar Angkasa hingga Harga Mencapai Puluhan Juta

Sebagai makanan cepat saji yang populer, hot dog memiliki bulan perayaan nasional. Untuk merayakannya sebuah restoran di New York menjual hot dog seharga 37 juta rupiah


Polisi AS Lakukan Tindakan Represif Terhadap Demonstran Pro-Palestina, Mahasiswa Tak Cuma Ditangkap

4 hari lalu

Petugas kepolisian menahan pengunjuk rasa pro-Palestina di Universitas Texas, selama konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan Hamas, di Austin, Texas, AS 24 April 2024. REUTERS/Nuri Vallbona
Polisi AS Lakukan Tindakan Represif Terhadap Demonstran Pro-Palestina, Mahasiswa Tak Cuma Ditangkap

Puluhan kampus di Amerika Serikat gelar aksi pro-Palestina. Apa saja tindakan represif aparat terhadap demonstran?


3 Polemik TikTok di Amerika Serikat

5 hari lalu

Bendera AS dan logo TikTok terlihat melalui pecahan kaca dalam ilustrasi yang diambil pada 20 Maret 2024. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo
3 Polemik TikTok di Amerika Serikat

DPR Amerika Serikat mengesahkan rancangan undang-undang yang akan melarang penggunaan TikTok


ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

5 hari lalu

Bendera AS dan logo TikTok terlihat melalui pecahan kaca dalam ilustrasi yang diambil pada 20 Maret 2024. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo
ByteDance Pilih Tutup TikTok di AS jika Opsi Hukum Gagal

TikTok berharap memenangkan gugatan hukum untuk memblokir undang-undang yang ditandatangani oleh Presiden Joe Biden.


Makin Meluas Kampus di Amerika Serikat Dukung Palestina, Ini Alasannya

6 hari lalu

Koalisi mahasiswa Universitas Michigan berkumpul di sebuah perkemahan di Diag untuk menekan universitas tersebut agar melepaskan dana abadinya dari perusahaan-perusahaan yang mendukung Israel atau dapat mengambil keuntungan dari konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di kampus perguruan tinggi Universitas Michigan  di Ann Arbor, Michigan, AS, 22 April 2024. REUTERS/Rebecca Cook
Makin Meluas Kampus di Amerika Serikat Dukung Palestina, Ini Alasannya

Berbagi kampus di Amerika Serikat unjuk rasa mendukung Palestina dengan tuntutan yang seragam soal protes genosida di Gaza.