Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Man United Vs Liverpool: Kata Pelatih dan Fakta Penting Lain

image-gnews
Wasit Michael Oliver memberikan hukuman penalti, setelah pemain Manchester United Marouane Fellaini melanggar pemain Everton, Idrissa Gueye, dalam laga Liga Primer Inggris di Liverpool, 4 Desember 2016. Reuters/Andrew Yates
Wasit Michael Oliver memberikan hukuman penalti, setelah pemain Manchester United Marouane Fellaini melanggar pemain Everton, Idrissa Gueye, dalam laga Liga Primer Inggris di Liverpool, 4 Desember 2016. Reuters/Andrew Yates
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Manchester United akan menjamu Liverpool dalam laga lanjutan Liga Inggris pada Ahad malam, 15 Januari 2017. Berikut ini sejumlah fakta dan data terkait pertandingan seru ini.

Komentar manajer:
- Jose Mourinho (Manchester United):
“Saya berpendapat bahwa kami berdua berharap meraih kemenangan. Setiap orang punya ciri kepribadiannya sendiri, corak dan gaya kepelatihan serta kepemimpinannya sendiri-sendiri.”

“Kami besar kemungkinan punya kesamaan dan perbedaan dalam karakteristik. Ia berharap dapat tampil bertanding sebagaimana yang saya inginkan juga. Hanya, saya tidak yakin apakah ia juga kalem seperti saya. Ini salah satu pertandingan yang besar.”

- Juergen Klopp (Liverpool):
“Saya mendengar jawaban Anda. Saya mendengar ketika saya berbicara mengenai perbedaan orang per orang. Ini tentu berkaitan dengan pertandingan lalu ketika melawan Southampton.”

“Sekarang kami harus menghadapi Manchester United. Beri saya 11 pemain, dan kami akan tampil kompetitif. Pertandingan ini bukan sebatas kepercayaan diri sebelum pertandingan. Ini menyentuh bagaimana memupuk dan menyuburkan kepercayaan diri, dengan bertahan dan menyerang sama baik.”
 
Data dan fakta:
- Ini menjadi pertemuan ke-50 Manchester United melawan Liverpool di Liga Inggris. United meraih 27 kemenangan dari 49 laga (sembilan imbang, 13 kalah).
- Liverpool menelan 11 kekalahan dari 14 laga tandang ke Old Trafford di Liga Inggris, hanya meraih tiga kemenangan.
- Laga kedua tim mengoleksi 16 kartu merah selama bertanding di Liga Inggris.
- Ini laga ke-450 bagi Wayne Rooney di perhelatan Liga Inggris. Ia menjadi pemain ke-21 yang mengukir prestasi ini di sejarah Liga Inggris.

Lima laga terakhir:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

- Manchester United:
10/01/2017 Manchester United 2-0 Hull City
07/01/2017 Manchester United 4-0 Reading
02/01/2017 West Ham 0-2 Manchester United
31/12/2016 Manchester United 2-1 Middlesbrough
26/12/2016 Manchester United 3-1 Sunderland

-Liverpool:
11/01/2017 Southampton 1-0 Liverpool
08/01/2017 Liverpool 0-0 Plymouth Argyle
02/01/2017 Sunderland 2-2 Liverpool
31/12/2016 Liverpool 1-0 Manchester City
27/12/2016 Liverpool 4-1 Stoke City

Head To Head:
 17/10/2016 Liverpool 0-0 Manchester United
17/03/2016 Manchester United 1-1 Liverpool
10/03/2016 Liverpool 2-0 Manchester United
17/01/2016 Liverpool 0-1 Manchester United
12/09/2015 Manchester United 3-1 Liverpool

ANTARA


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

15 jam lalu

Ilustrasi sepak bola. Reuters
Jadwal Bola Malam Ini 2 Mei 2024: Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, Liga Conference

Jadwal bola pada Kamis malam hingga Jumat dinihari, 2-3 Mei 2024: Timnas U-23 di Piala Asia, juga ada Liga Inggris, Liga Europa, dan Liga Conference.


Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

2 hari lalu

Pemain Arsenal Martin Odegaard bersama rekannya usai berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur, London, 28 April 2024. Action Images via Reuters/Paul Childs
Arsenal Belum Tergoyahkan di Puncak Klasemen, Ini 5 Pemain Andalan Mereka Musim Ini

Arsenal berpeluang menjadi juara Liga Inggris musim ini. Siapa saja pemain kunci mereka?


Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

3 hari lalu

Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur 3-2, Mikel Arteta: Kami Harus Lebih Baik

Kemenangan Arsenal atas Tottenham Hotspur pada pekan ke-35 Liga Inggris menjaga peluang The Gunners meraih gelar Liga Inggris.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

3 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-35: Arsenal dan Manchester City Menang, Perebutan Juara Tetap Ketat

Rangkaian pertandingan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24 telah berakhir. Simak rekap hasil dan klasemennya.


Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

3 hari lalu

Pemain Manchester City Phil Foden melakukan selebrasi bersama Bernardo Silva,  Rodri dan Nathan Ake. Action Images via Reuters/Peter Cziborra
Hasil Liga Inggris: Tekuk Nottingham 2-0, Manchester City Hanya Terpaut Satu Poin dari Arsenal

Manchester City berhasil mengalahkan Nottingham Forest 2-0 dalam lanjutan pekan ke-35 Liga Inggris 2023/24


Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

4 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Tottenham Hotspur, Skor 3-2

Arsenal berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur dalam pekan ke-35 Liga Inggris.


Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

4 hari lalu

Prediksi Nottingham Forest vs Manchester City di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Kondisi Tim, Perkiraan Formasi

Duel Nottingham Forest vs Manchester City akan tersaji pada laga pekan ke-35 Liga Inggris musim 2023-2024.


Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

4 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Prediksi Tottenham Hotspur vs Arsenal di Liga Inggris: Jadwal, H2H, Berita Terkini Tim, Perkiraan Formasi

Duel Tottenham Hotspur vs Arsenal akan tersaji pada pekan ke-35 Liga Inggris 2023-2024. The Gunners butuh kemenangan untuk jaga peluang.


Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

4 hari lalu

Pelatih Manchester United Erik ten Hag. REUTERS
Liga Inggris: Manchester United Ditahan Burnley lalu Diejek Suporter, Erik ten Hag Minta Maaf

Erik ten Hag meminta maaf kepada pendukung tim setelah Manchester United ditahan Burnley di pekan ke-35 Liga Inggris.


Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

4 hari lalu

Pemain Liverpool Mohamed Salah dan pelatih Jurgen Klopp. Action Images via Reuters/John Sibley
Liga Inggris: Liverpool Ditahan West Ham 2-2, Mohamed Salah dan Jurgen Klopp Berselisih di Pinggir Lapangan

Hasil seri 2-2 yang diderita Liverpool di kandang West Ham pada Liga Inggris pekan ke-35 diwarnai perselisihan Mo Salah dan Jurgen Klopp.