Pertamina Akan Bangun Terminal Bahan Bakar Baru di Lahan Pelindo: Bukan untuk Gantikan Depo Plumpang
Direktur PT Pertamina International Shipping (PIS) Yoki Firnandi mengatakan pembangunan terminal bahan bakar baru di lahan Pelindo tidak untuk menggantikan Depo Plumpang.