atau cari berdasarkan hari
Ali Achmad Firmansyah atau Iyan adalah penderita epilepsi yang menjadi korban pengeroyokan di Lapangan Banteng karena dituduh pencopet.
Komunitas Biodiversity Warriors dari Yayasan Kehati mengadakan Capnature untuk mendata keanekaragaman hayati di Taman Menteng sambil ngabuburit.
Memperingati Hari Keanekaragaman Hayati Sedunia, Biodiversity Warriors dari Yayasan KEHATI menggelar pendataan keanekaragaman hayati di Taman Menteng.
Kegiatan berlangsung selama tiga hari mulai 18 sampai 20 Mei 2018 di Gedung Samida Kebun Raya Bogor.
Bunga krisan adalah salah satu tanaman khas Jayawijaya.
Djarot mengatakan ini merupakan pameran flora fauna terakhir di Lapangan Banteng, karena mulai tahun depan pameran akan dipindahkan ke Setu Babakan.
Ada enam elang jawa yang terpantau berada di kawasan lereng Gunung Merapi, Boyolali, Jawa Tengah
Untuk merekonstruksi penampilan bunga pertama ini, para ilmuwan merekam fitur-fitur bunga, seperti kelopak dan sepal, dari 792 spesies hidup.
Untuk menentukan leluhur bunga, para ilmuwan menggabungkan berbagai model evolusi bunga dengan kumpulan data fitur dari bunga hidup.
Para ilmuwan akhirnya bisa menjelaskan apa yang membuat jamur bioluminescent bersinar dalam kegelapan.
Habitat baru Rafflesia arnoldii atau bunga padma itu ditemukan oleh masyarakat secara swadaya di hutan Bengkulu.
Kebun Raya Eka Karya Bali, Kabupaten Tabanan, menambah lagi koleksi tanaman bunga Begonia jenis baru, yakni Begonia Nephrophylla.
Satu kuntum bunga rafflesia arnoldii mekar di hutan lindung wilayah Bukit Barisan di Kecamatan Taba Penanjung, Bengkulu
Bunga Rafflesia arnoldii di Bengkulu mekar sempurna sejak kemarin dan akan mekar hingga beberapa hari ke depan.
Dua jenis bunga rafflesia, yakni jenis Rafflesia arnoldii dan Rafflesia gadutensis mekar di dua wilayah hutan di Provinsi Bengkulu.
Sebanyak 15 calon bunga rafflesia arnoldii akan mekar di kawasan hutan di sekitar Desa Manau Sembilan
Dana yang terkumpul itu didedikasikan untuk mendukung pelestarian anggrek berbasis komunitas di ekosistem Taman Nasional Gunung Merapi dan Tepus DIY.
Perburuan dan perdagangan hewan langka di Indonesia terus merajalela karena hukumannya amat ringan.
Setengah wajah Venus berwarna hitam, sementara setengah lainnya berwarna oranye kecokelatan.
Tak hanya wisatawan domestik, wisatawan mancanegara pun banyak yang tertarik untuk melihat langsung tanaman unik ini.