atau cari berdasarkan hari
Manchester United memiliki rekor buruk saat berhadapan dengan tim penghuni posisi enam besar klasemen Liga Inggris.
Otoritas Liga Inggris Premier League membela keputusan wasit yang tak memberikan penalti bagi Setan Merah pada laga Chelsea vs MU.
Hasil seri yang diraih Manchester United saat melawan Chelsea, membuat Manchester City kian unggul jauh di puncak klasemen.
Liverpool disebut mengincar Steven Gerrard sebagai calon pelatih bila Jurgen Klopp hengkang karena menerima tawaran Timnas Jerman.
Jurgen Klopp tidak meragukan komitmen Mohamed Salah untuk Liverpool, meski sering kali dikaitkan dengan kepindahan ke klub lain.
Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menilai tidak perlu merombak dan membangun kembali skuadnya di bursa transfer musim panas mendatang.
Kiper Liverpool, Alisson Becker, tengah berduka. Ayahnya, Jose Agostinho Becker, meninggal dunia karena tenggelam.
Leeds United kembali ke jalur kemenangan setelah mengalahkan Southampton dengan skor 3-0 dalam laga tunda pekan ke-18 Liga Inggris.
Setelah melewati pekan ke-25, Manchester City sudah jauh meninggalkan para pesaingnya dalam perebutan gelar juara.
Jose Mourinho harus melihat laga West Ham United vs Tottenham Hotspur, pada pekan ke-25, berakhir dengan skor 2-1.
Pertandingan West Ham United vs Tottenham Hotspur, pada pekan ke-25 Liga Inggris Ahad malam, berakhir dengan skor 2-1.
Hasil Liga Inggris Pekan Ke-25 pada Ahad dinihari: Liverpool vs Everton 0-2, Southampton vs Chelsea 1-1, Fulham vs Sheffield 1-0.
Pertandingan Southampton vs Chelsea, pada pekan ke-25 Liga Inggris pada Sabtu malam, berakhir dengan skor 1-1.
Pertandingan Arsenal vs Manchester City akan hadir menjadi bagian dari pekan ke-25 Liga Inggris, pada Ahad malam. Tayang live di Net TV.
Liga Inggris pekan ke-25 pada Sabtu dinihari WIB, 20 Februari 2021, menampilkan hasil: Wolves vs Leeds United 1-0.
Jadwal Liga Inggris akan memasuki pekan ke-25: Arsenal vs Manchester City dan Manchester United vs Newcastle live di Met TV.
Hasil Liga Inggris Kamis dinihari, 18 Februari 2021: Everton vs Manchester City 1-3 dan Burnley vs Fulham 1-1.
Mike Dean, wasit yang memimpin pertandingan saat Manchester United menang 9-0 atas Southampton, sempat mendapat ancaman pembunuhan.
Hasil Liga Inggris pekan ke-23 pada Senin Dinihari: West Brom vs Manchester United 1-1, Arsenal vs Leeds United 4-2, Everton vs Fulham 0-2
Pertandingan Southampton vs Wolves, yang berlangsung dalam lanjutan Liga Inggris pada Ahad malam, berakhir dengan skor 1-2.