Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Cafe Ecobar di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Jumat pekan lalu, terlihat lebih meriah daripada biasanya. Hari itu ada acara khusus: penulis Djenar Maesa Ayu, 38 tahun, meluncurkan antologi cerita pendek yang diberi judul 1 Perempuan 14 Laki-laki. Yang unik, cetakan pertama buku itu telah ludes sebelum resmi diluncurkan. ”Toko buku di berbagai daerah memesan buku ini dalam jumlah banyak, sehingga 5.000 kopi cetakan pertama tidak mencukupi,” kata penulis yang biasa dipanggil Nai itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo