Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Kekalahan Jerman oleh Spanyol di babak semifinal Piala Dunia membuat Deputi Gubernur Bank Indonesia Muliaman D. Hadad, 50 tahun, lemas. Padahal alumnus Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia ini tadi nya berniat nonton bareng partai final bersama keluarga. "Sudah tak ada tim yang saya dukung. Siapa yang menang, silakan deh," ujarnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo