Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
MENTERI Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Teten Masduki menaruh perhatian khusus pada peran perempuan dalam usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM). Pada peringatan Hari Perempuan Internasional, 8 Maret lalu, ia berkampanye tentang pemberdayaan perempuan di sektor tersebut. Teten menilai perempuan berperan sangat penting dalam pengembangan UMKM.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo