Video

Aktivis Protes Pemerintah Malaysia atas Meninggalnya Adelina Sau

6 Maret 2018 | 15.27 WIB

JAKARTA, INDONESIA - 5 MARET : Puluhan massa dari Perhimpunan Satu Darah (Persada) melakukan demonstrasi di depan Kedutaan Besar Malaysia, Jakarta, 5 Maret 2018. Mereka menuntut penegakan hukum bagi pelaku penganiayaan terhadap Adelina Sau, tenaga kerja asal Nusa Tenggara Timur yang tewas disiksa majikannya di Malaysia.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Video: Anadolu Agency/Surya Fachrizal Aprianus/Astudresta
Editor: Ngarto Februana

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus