Video

Respon Anies soal Isu Penjegalan Dirinya untuk Maju di Pilkada Jakarta

8 Agustus 2024 | 15.25 WIB

Anies Baswedan menanggapi santai soal isu penjegalan dirinya di Pilkada Jakarta 2024, Kamis 8 Agustus 2024. Menurut Anies, narasi penjegalan dirinya hanyalah sebuah spekulasi. Sebab, kata Anies, hingga saat ini belum ada peta koalisi yang berubah terkait dengan Pilkada Jakarta.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Sebelumnya Juru Bicara PDIP Chico Hakim sempat menyayangkan jika ada upaya penjegalan Anies atau Basuki Tjahaja Purnama di Pilkada Jakarta. Sebab berdasar survei, kata Chico, Anies dan Ahok adalah nama yang paling diminati oleh warga Jakarta untuk memimpin kembali.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus