Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Beberapa tahun lalu, pengusaha Adiwarsita Adinegoro, 57 tahun, pernah terkena stres hebat. Saking beratnya persoalan yang dideritanya, segepok rambut putih tiba-tiba muncul di kepala sebelah kiri. Belakangan Adi mengaku bisa keluar dari persoalan karenamendekatkan diri kepada Tuhan. Ia naik haji dan berpuasa di Tanah Suci. Yangtersisa kini adalah sedikit rambut putih di kepalanya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo