Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Impor Gula Mentah Dibuka, Begini Dampaknya  

image-gnews
Sejumlah petani tebu, pekerja tebu Indonesia, serta karyawan pabrik gula melakukan aksi dijalan Pahlawan, Surabaya, Selasa (21/12). Aksi yang diikuti oleh ribuan orang  ini sebagai bentuk penolakan para petani tebu terhadap rencana Menteri Perdagangan yang akan membebaskan peredaran gula rafinasi yang berasal dari gula mentah impor. TEMPO/Fully Syafi
Sejumlah petani tebu, pekerja tebu Indonesia, serta karyawan pabrik gula melakukan aksi dijalan Pahlawan, Surabaya, Selasa (21/12). Aksi yang diikuti oleh ribuan orang ini sebagai bentuk penolakan para petani tebu terhadap rencana Menteri Perdagangan yang akan membebaskan peredaran gula rafinasi yang berasal dari gula mentah impor. TEMPO/Fully Syafi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kementerian Perdagangan telah menerbitkan izin impor gula mentah untuk semester kedua 2014 sebanyak 502 ton. Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Tanaman Pangan Kementerian Pertanian Haryono menyebut penerbitan izin impor ini akan memberi dampak positif dan negatif.

"Kebijakan ini seperti dua mata pisau, mengangkat satu pihak tapi menjatuhkan pihak lainnya," ujar Haryono kepada Tempo, Rabu, 13 Agustus 2014.

Haryono menuturkan, secara positif, izin impor gula akan menambah suplai gula dalam negeri. Selama ini kebutuhan industri dalam negeri akan gula mentah belum dapat dipenuhi oleh industri gula nasional. Jadi, dengan adanya impor ini, industri makanan dan minuman tak akan kekurangan bahan baku. (Baca: Impor Gula Rafinasi Segera Dibuka Lagi)

Namun, di sisi lain, Haryono mengakui bahwa izin impor gula akan mendesak petani tebu lokal. Karena itu, ke depannya nanti, Kementerian Pertanian bekerja sama dengan Dewan Gula Indonesia akan mensinergikan kebijakan terkait dengan produksi gula agar terdapat keseimbangan antara pihak hulu dan hilir. "Kuncinya adalah kesadaran dari semua pihak untuk mau membagi keuntungan mereka."

Sebelumnya, Deputi Bidang Statistik Produksi Badan Pusat Statistik Adi Lumaksono mengatakan dampak impor gula ini juga tergantung pada selera pasar di Indonesia. Masyarakat Indonesia, ujar Adi, masih banyak yang menilai suatu produk impor kualitasnya jauh lebih baik dibanding produk lokal. Padahal kenyataannya tidak. "Pemerintah harus lebih gencar sosialisasi produk lokal agar tak tergerus produk impor," tuturnya. (Baca: Dahlan Tagih Janji Importir Gula Rafinasi)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Namun Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi memastikan bahwa gula impor ini harus langsung dijual kepada industri pengguna, tidak kepada distributor. Hal ini dilakukan untuk membatasi masuknya gula impor kepada konsumsi rumah tangga. Kontrak ini, kata Lutfi, akan berlanjut hingga akhir tahun, sisanya akan dikeluarkan pada tahun selanjutnya.

YOLANDA RYAN ARMINDYA

Berita Terpopuler:
Mau Ganti Dirut PLN, Dahlan Iskan Ditentang Wapres 

Berumur 30 Tahun, Penumpang Pesawat Dapat Hadiah 

Menkeu: Subsidi BBM Turun, Defisit APBN 2015 Terpangkas

Dahlan Iskan Bantah Akan Copot Nur Pamudji 

Philip Morris Akan Gugat Inggris

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terpopuler: Aturan Baru Pembatasan Barang Impor Bawaan Penumpang, Kisah Penumpang Batik Air yang Keluar Jalur karena Pilot Tidur

9 hari lalu

Penerbangan Batik Air (BTK673) nomor pesawat PK-LUV pada 25 Januari 2024. Pilot dan kopilot tertidur hampir setengah jam sehingga pesawat yang mestinya mendarat di Cengkareng sempat nyasar sampai sekitar langit Cianjur-Sukabumi. Sumber: KNKT.
Terpopuler: Aturan Baru Pembatasan Barang Impor Bawaan Penumpang, Kisah Penumpang Batik Air yang Keluar Jalur karena Pilot Tidur

Terpopuler: Aturan baru pembatasan barang impor yang dibawa penumpang, kisah penumpang Batik Air yang keluar jalur karena pilot dan kopilot tertidur.


Kementerian Perdagangan Relaksasi Pembatasan Suku Cadang Industri Bengkel Pesawat

9 hari lalu

Ilustrasi pesawat parkir di bandara. REUTERS
Kementerian Perdagangan Relaksasi Pembatasan Suku Cadang Industri Bengkel Pesawat

Kementerian Perdagangan merelaksasi kebijakan larangan dan pembatasan suku cadang untuk industri bengkel pesawat


Kemendag Pantau Progress Migrasi TikTok dan Tokopedia

10 hari lalu

Tiktok Tokopedia. TEMPO
Kemendag Pantau Progress Migrasi TikTok dan Tokopedia

Kementerian Perdagangan mengatakan masih memantau progress migrasi TikTok dan Tokopedia yang Maret 2024 ini harus selesai.


Indonesia Dorong WTO Selesaikan Perundingan Pertanian

19 hari lalu

Direktur Jenderal Perundingan Perdagangan Internasional Kementerian Perdagangan (Kemendag) Djatmiko Bris Witjaksono (tengah) memimpin pertemuan kelompok G-33 menjelang Konferensi Tingkat Menteri ke-13 (KTM13) WTO di Abu Dhabi, PEA, Minggu (25/2/2024). (ANTARA/HO-Ditjen PPI Kemendag/dok.pri)
Indonesia Dorong WTO Selesaikan Perundingan Pertanian

Pertemuan G33 bertujuan untuk mengonsolidasikan posisi dan prioritas dalam mendorong tercapainya solusi permanen isu stok pangan publik


Wamendag: Tri Karsa Transformasi Perdagangan Dukung Pertumbuhan Ekonomi

24 hari lalu

Wamendag: Tri Karsa Transformasi Perdagangan Dukung Pertumbuhan Ekonomi

Tri Karsa Transformasi Perdagangan meliputi transformasi struktural, integrasi kewilayahan; dan penerapan tata kelola perdagangan yang baik dan peningkatan sumber daya manusia.


Neraca Perdagangan Indonesia dengan Mesir Surplus Rp 18,2 Triliun

25 hari lalu

Ilustrasi Ekspor Import. Getty Images
Neraca Perdagangan Indonesia dengan Mesir Surplus Rp 18,2 Triliun

Kementerian Perdagangan mencatat neraca perdagangan Indonesia dengan Mesir surplus Rp 18,2 triliun.


Mendag Zulkifli Hasan Siap Pimpin Rapat Kerja Kemendag 2024 di Semarang

28 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan
Mendag Zulkifli Hasan Siap Pimpin Rapat Kerja Kemendag 2024 di Semarang

Rapat Kerja Kemendag akan menghadirkan sejumlah menteri untuk menyampaikan arahan


Mendag Dampingi Jokowi Salurkan Bantuan Pangan di Cibitung

31 hari lalu

Mendag Dampingi Jokowi Salurkan Bantuan Pangan di Cibitung

Pemerintah akan melanjutkan penyaluran beras bantuan sampai Juni 2024.


Informasi Palsu, Undangan Pelatihan dan Penerimaan Bantuan Modal Gratis Kemendag

41 hari lalu

Informasi Palsu, Undangan Pelatihan dan Penerimaan Bantuan Modal Gratis Kemendag

Bukan pelatihan gratis. Program bantuan yang digulirkan Kementerian Perdagangan adalah program fasilitasi 1.000 warung.


Menteri Perdagangan Resmi Lantik Pejabat Tinggi Pratama

48 hari lalu

Menteri Perdagangan Resmi Lantik Pejabat Tinggi Pratama

Menteri Perdagangan Zulkifi Hasan secara resmi melantik sejumlah Pejabat Tinggi Pratama.