Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
CIPUTRA seperti tak pernah berhenti berkarya. Setelah puluhan tahun malang-melintang di dunia properti ia dikenal sebagai salah satu maestro properti republik ini empat tahun lalu, misalnya, ia mendirikan Universitas Ciputra. Terletak di kawasan Citra Raya, Lakarsantri, Surabaya, inilah universitas khusus untuk mereka yang ingin menjadi entrepreneur. ”Ini universitas yang memang mengedepankan pendidikan entrepreneurship”, kata Ciputra saat ditemui di rumahnya di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo