Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
SEMPAT terpikir salah jurusan saat turun dari mobil yang mengantar saya dari Dengfeng, Provinsi Henan, Cina, Mei lalu. Bukan apa-apa, tulisan yang terpampang adalah "Monumen Pusat Area Wisata Gunung Song". Padahal tujuan saya ke kuil Shaolin. Kekhawatiran itu sirna setelah melihat tulisan lain: "Kuil Shaolin Gunung Song".
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo