Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Cangkang Luhut di Pojok Afrika

Nama Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Luhut Binsar Pandjaitan tercantum di Panama Papers. Dia disebut sebagai Direktur Mayfair International Ltd, perusahaan cangkang di Republik Seychelles, negara suaka pajak di Afrika. Penelusuran Tempo menemukan jejak Mayfair-dan perusahaan milik Luhut-di sejumlah proyek infrastruktur di Indonesia.

25 April 2016 | 00.00 WIB

Cangkang Luhut di Pojok Afrika
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

BELASAN menara baja tercogok di kawasan proyek Pembangkit Listrik Tenaga Uap 2 Tanjung Gundul, Bengkayang, Kalimantan Barat, Rabu pekan lalu. Tak terlihat aktivitas pekerja di kompleks seluas 45 hektare itu. Sebagian besi menara tampak terserang karat. Rumput liar tumbuh berserak mengepung gedung-gedung yang tak berpenghuni.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus