Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Arsip

Berita Tempo Plus

Waswas Pedagang Dihantui Risiko Penularan

Rumah Susun Pasar Rumput akan digunakan sebagai tempat karantina bagi pasien Covid-19. Rusun itu tepat berada di atas pasar.

9 Juli 2021 | 00.00 WIB

Aktivitas pedagang di lantai dasar Pasar Rumput, Jakarta, 8 Juli 2021. Tempo/Imam Hamdi
Perbesar
Aktivitas pedagang di lantai dasar Pasar Rumput, Jakarta, 8 Juli 2021. Tempo/Imam Hamdi

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Pedagang di Pasar Rumput khawatir terhadap rencana pemerintah mengubah rumah susun di atas pasar untuk tempat isolasi pasien Covid-19.

  • Omzet pedagang turun setelah pemerintah memutuskan menjadikan Rumah Susun Pasar Rumput sebagai tempat karantina pasien Covid-19.

  • Pemerintah memisahkan jalur masuk untuk pedagang dan pasien Covid-19.

JAKARTA – Pemerintah tengah menyiapkan Rumah Susun Pasar Rumput, Jakarta Selatan, menjadi tempat isolasi bagi pasien Covid-19 bergejala ringan dan tanpa gejala. Langkah pemerintah itu membuat para pedagang di Pasar Rumput merasa waswas. Sebab, rumah susun itu tepat berada di atas pasar. Pedagang khawatir bakal tertular virus corona.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Imam Hamdi

Bergabung dengan Tempo sejak 2017, setelah dua tahun sebelumnya menjadi kontributor Tempo di Depok, Jawa Barat. Lulusan UPN Veteran Jakarta ini lama ditugaskan di Balai Kota DKI Jakarta dan mendalami isu-isu human interest.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus