Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
MICHAEL Cowpland punya kalimat optimistis untuk menggambarkan peta persaingan sistem operasi komputer saat ini. "DOS sudah berkuasa pada masa 10 tahun pertama, Windows 10 tahun berikutnya, sekarang saatnya untuk Linux," kata presiden dan CEO perusahaan perangkat lunak Corel ini.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo