Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
TAHUN ini bisa jadi menjadi masa keberuntungan buat keluarga Bakrie. Di tengah luberan lumpur Lapindo yang tak kunjung usai, sendi-sendi bisnis yang dirintis Achmad Bakrie pada 1942 itu justru kian berkibar. Panasnya lumpur Lapindo seperti tak mampu melelehkan harga saham unit usaha Bakrie di lantai bursa.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo