Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Editorial

Berita Tempo Plus

Duel Maut di Layar Bioskop

Pengimpor film Hollywood menyetop peredaran filmnya di Indonesia karena pajak yang terlalu besar. Benarkah film nasional diuntungkan?

7 Maret 2011 | 00.00 WIB

Duel Maut di Layar Bioskop
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Turunnya film-film Hollywood dari layar bioskop Indonesia itu seperti kisah dalam film silat kuno. Ada dua kubu yang berseteru, ada jagoan hebat yang tiba-tiba lenyap dari dunia persilatan, ada penguasa yang ditunggu kebijakannya. Tapi, karena film ini baru dimulai, belum jelas benar siapa jagoan dan siapa penjahatnya. Atau jangan-jangan ini duel maut antara dua perguruan silat beraliran hitam. Penonton sudah mengeluarkan uang untuk membayar karcis, dan kita berharap duel itu memberikan happy ending kepada kita.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus