Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Prabowo punya riwayat panjang sebagai calon presiden.
Kegigihan Prabowo menjadi calon presiden layak masuk Museum Rekor Indonesia.
Dalam empat tahun ke depan, peta politik pemilihan presiden masih bisa berubah.
BEGINILAH jadinya bila Prabowo Subianto dan orang-orang di sekelilingnya punya fantasi buruk atas kekuasaan. Belum lama melewati masa bulan madu pemerintahan, Partai Gerindra, dalam Kongres Luar Biasa di Hambalang, Bogor, pada 13 Februari 2025, sudah mencalonkan Prabowo sebagai calon presiden 2029.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo