Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Lingkungan

Berita Tempo Plus

Demi Kontes Burung dalam Sangkar

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan mengeluarkan lima spesies burung yang sudah sulit dijumpai di alam dari daftar dilindungi. Lebih mempertimbangkan para penangkar burung berkicau ketimbang rekomendasi LIPI.

29 Februari 2020 | 00.00 WIB

Burung murai batu di penangkaran./ Dok TEMPO/Iqbal Lubis
material-symbols:fullscreenPerbesar
Burung murai batu di penangkaran./ Dok TEMPO/Iqbal Lubis

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan dalam kurun tiga bulan mengubah peraturan menteri tentang tumbuhan dan satwa dilindungi.

  • Peraturan Menteri Nomor 20 Tahun 2018 yang memasukkan tiga spesies burung ke daftar dilindungi diganti dengan Peraturan Menteri Nomor 92 Tahun 2018.

  • Peraturan menteri yang mengeluarkan lima spesies burung dari daftar dilindungi tidak mempertimbangkan rekomendasi LIPI, tapi karena penolakan para penangkar burung untuk kontes.

DIDIN Wahyudin bangga menunjukkan video kegiatannya melepasliarkan burung-burung di Hutan Kota Ranggawulung, Kabupaten Subang, Jawa Barat, Sabtu, 22 Februari lalu. Didin, yang menjabat koordinator wilayah Jawa Barat V Asosiasi Penangkar Burung Nusantara, ikut menggagas acara itu. Ia mengatakan ada sekitar 250 ekor, termasuk jenis-jenis yang dilindungi, yang dilepasliarkan pada hari itu. “Ada ciung batu, murai Irian, jalak kebo, pleci, kolibri, delimukan manyar, trucukan, dan ciblek,” ujar Didin, Rabu, 26 Februari lalu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Dody Hidayat

Bergabung dengan Tempo sejak 2001. Saat ini, alumnus Universitas Gunadarma ini mengasuh rubrik Ilmu & Teknologi, Lingkungan, Digital, dan Olahraga. Anggota tim penyusun Ensiklopedia Iptek dan Ensiklopedia Pengetahuan Populer.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus