Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
TANGERANG SELATAN – Hafid Annafi optimistis bisa mempertahankan gelar juara di kejuaraan tenis meja Universitas Terbuka-Tempo 2018, yang diadakan di Universitas Terbuka Convention Center, Pondok Cabe, Pamulang, Tangerang Selatan. Atlet dari Persatuan Tenis Meja Sukun Kudus, Jawa Tengah, menjuarai kategori kadet putra pada kejuaraan tenis meja UT-Tempo tahun lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo