Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Bagi para pembalap baru, Jerez tempat yang tepat untuk pamer kebolehan. Pada musim ini, tercatat ada empat nama baru: Juan Pablo Montoya (Kolombia) dari tim Williams, Luciano Burti (Brasil) dari Jaguar, Kimi Raikkonen (Finlandia) dari Sauber, serta Enrique Bernoldi (Brasil) dari Arrows. Tiga yang pertama ambil bagian di Jerez, sementara Bernoldi belum karena ia baru dikontrak akhir Januari lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo