Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
YOGYAKARTA - Pengamat politik Universitas Gadjah Mada Yogyakarta Ichlasul Amal menilai tuntutan suksesi Gubernur dan Wakil Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta dengan cara penetapan Sultan dan Paku Alam sebagai Gubernur dan Wakil gubernur DIY adalah tuntutan orang-orang di sekitar Sultan Hamengku Buwono X. "Saya tahu Sultan orangnya baik betul. Tapi orang-orang di sekelilingnya itu, lho," kata Amal dalam diskusi publik bertema "Keistimewaan Yogyakarta dan Peran Mahasiswa Islam", pada acara pembukaan Musyawarah Cabang Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Djasman Al-Kindi di kantor Pengurus Daerah Muhammadiyah Yogyakarta, Sabtu pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo