Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Usia Ganjar Pranowo paling muda dibanding dua kandidat lain. Ganjar lahir di Karanganyar, Jawa Tengah, 28 Oktober 1969. Rambutnya memang telah berwarna perak. Namun itu justru dijadikan identitas di hadapan para pendukungnya. Ganjar dan Heru Sudjatmoko, pasangannya, didukung Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan. Partai banteng gemuk ini memperoleh 23 dari 100 kursi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Jawa Tengah. Politikus Senayan dari daerah pemilihan Kebumen dan sekitarnya itu menyingkirkan Rustriningsih, sesama kader PDIP yang juga mendaftar sebagai calon gubernur lewat partainya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo