Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Antropolog University College London meneliti soal beban kerja di keluarga.
Mereka mewawancarai dan mencatat pergerakan lebih dari lima ratus orang di Cina.
Hasilnya, di sebagian besar keluarga, istri bekerja lebih keras dari suami.
Bagi kebanyakan orang di seluruh dunia, pekerjaan fisik menghabiskan banyak waktu dan energi setiap hari. Namun, apa yang menentukan, apakah laki-laki atau perempuan yang bekerja lebih keras dalam rumah tangga? Di sebagian besar masyarakat pemburu dan pengumpul, laki-laki adalah pemburu dan perempuan adalah pengumpul--dengan laki-laki yang tampaknya berjalan paling jauh. Akan tetapi, bagaimana pembagian tenaga kerja di masyarakat lain?
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo