Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Memimpin di depan, suara parau Ayu Ratna dengan lengkingan gitar dengan efek distorsi. Di belakangnya, pukulan drum Aries Budiman. Hilang—satu di antara delapan lagu milik grup band Garasi, yang sekaligus menjadi original soundtrack film Garasi—mengalir dalam tempo sedang.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo