Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

7 Profesi yang Dekat dengan Mayat dan Kematian

Editor

Pruwanto

image-gnews
Ilustrasi Mayat
Ilustrasi Mayat
Iklan

TEMPO.CO , Jakarta:Manusia sebagai makhluk sosial, mungkin akan terlihat jelas pada saat kematian. Ketika manusia hanya tinggal jasad, pada saat itulah ia sesungguhnya benar-benar membutuhkan bantuan orang lain. Ada banyak orang yang terlibat yang mengantarkan jenazahnya, baik itu ke makam maupun dilarung ke laut. Begitu pula saat jasad beristirahat panjang di dalam kubur. Jasadnya membutuhkan perawatan dan penanda lewat sebuah nisan.



1. Perias Jenazah
Perlengkapan kerja
:
kotak kosmetik: bedak, pelembab, lipstik, alas bedak atau foundation, eye shadow atau pemulas kelopak mata, dan blush on atau pewarna pipi. 

Tugas:
Merias mendandani wajah dan badan jenazah. Mendandani jenazah tidak berbeda dengan merias orang yang masih hidup. Yang membedakan adalah penggunaan bedak dan foundationnya yang dipakai pengantin saat resepsi, karena mudah menempel di kulit dan awet

Tantangan:
merias jenazah yang meninggal karena kecelakaan, sakit ginjal, maupun sakit jantung, yang butuh perlakuan khusus.

Lama merias jenazah: 1-2 jam, tergantung kondisi jasadnya.

2. Tukang Kremasi
Perlengkapan kerja:

Oven raksasa

Tugas:
Membakar jenazah dengan memasukkan kerangka jenazah ke mesin oven raksasa. Setelah proses pembakaran selesai, kerangka yang sudah lunak dihancurkan hingga menjadi abu, dan siap dilarung ke laut. Adapun proses pelarungannya ke laut menjadi urusan keluarga.

Lama Pembakaran 1,5 jam dengan oven raksasa

3. Penyedia Peti jenazah:

Tugas:
Membuat dan menyediakan peti jenzah sesuai dengan usia jenazah. Peti bisa diambil bisa diantar ke kamar jenazah di rumah sakit

Kategori peti jenazah: Kelas 1, 2, 3 Peti ukir Jepara, Peti Putih dan Petih cat Deco

Harga: Rp 2,5 – 5,5 juta

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan



4. Pembuat nisan


Tugas:
Membuat nisan, memberi nama, tempat tanggal lahir dan wafat jenazah, bisa dengan menambahkan kutipan ayat suci


Harga: Rp 300 ribu – 9 Juta

5. Penggali kubur
Tugas:

Menggali liang lahat sesuai ukuran jenazah

Penghasilan: Rp 250 per bulan

6. Pemelihara makam
Tugas:
Membersihkan makan dari sampah dan gulma, memotong, menyiram, dan memberi pupuk pada rumput di atas makam.

Imbalan/tarif:  Rp 25 ribu- Rp 100 ribu per tiga bulan


7. Pembaca doa:
Tugas:

Membaca Surat Yasin, Al Fatihah, Ayat Kursi, doa dan dzikir, dengan menyertakan nama jenazah di makam tersebut.

Imbalan/tarif: Rp 5 – 25 ribu. (Baca Lengkap: Topik di Koran Minggu)

IQBAL MUHTAROM

Topik Terhangat
Agus Martowardojo || Serangan Penjara Sleman || Harta Djoko Susilo || Nasib Anas

Baca Tempo
Cincin Penghilang Dengkuran
Bocah 14 Tahun Inggris Sudah Tonton Video Porno

Mei, Ivan Gunawan Tawarkan Busana untuk Si Besar

Tip Pakaian Wanita Besar Ala Ivan Gunawan

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mayat Perempuan dalam Koper, Pelaku Pembunuhan dan Korban Telah Dua Kali Berhubungan Intim

7 hari lalu

Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya menggelar konferensi pers kasus penemuan mayat dalam koper di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Jumat, 3 Mei 2024. TEMPO/Han Revanda Putra.
Mayat Perempuan dalam Koper, Pelaku Pembunuhan dan Korban Telah Dua Kali Berhubungan Intim

Pelaku pembunuhan dan korban telah dua kali berhubungan intim. Permintaan korban untuk segera dinikahi membuat pelaku marah.


Pelaku Pembunuhan di Bandung Beli Koper Dua Kali, Pertama Kekecilan Tak Bisa Memuat Tubuh Korban

7 hari lalu

Tangkapan layar rekaman CCTV saat terduga pelaku berinisial AARN (baju hitam) bersama RM (baju pink) memasuki hotel. ANTARA/HO-Dokumentasi Prbadi
Pelaku Pembunuhan di Bandung Beli Koper Dua Kali, Pertama Kekecilan Tak Bisa Memuat Tubuh Korban

Pelaku pembunuhan perempuan di Bandung yang mayatnya dimasukkan dalam koper membeli koper usai menghabisi nyawa korban.


Pembunuh Mayat dalam Koper Diduga Tak Sendirian Membunuh Korban

8 hari lalu

Tangkapan layar rekaman CCTV saat terduga pelaku berinisial AARN (baju hitam) bersama RM (baju pink) memasuki hotel. ANTARA/HO-Dokumentasi Prbadi
Pembunuh Mayat dalam Koper Diduga Tak Sendirian Membunuh Korban

Polisi saat ini masih mendalami keterlibatan orang-orang yang diduga membantu pelaku pembunuhan korban yang mayatnya ditemukan dalam koper.


6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

8 hari lalu

Penampakan koper yang berisikan mayat wanita ditemukan di Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, pada Kamis, 25 April 2024. Foto: ANTARA/HO
6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

Fakta-fakta penemuan mayat wanita asal Bandung dalam koper yang menjadi korban pembunuhan rekan kerjanya.


Polda Metro Jaya Dalami Dugaan Pembunuhan dalam Kasus Penemuan Mayat dalam Koper di Bekasi

14 hari lalu

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Ade Ary Syam Indradi di Polda Metro Jaya pada Selasa, 16 Januari 2024. TEMPO/Desty Luthfiani.
Polda Metro Jaya Dalami Dugaan Pembunuhan dalam Kasus Penemuan Mayat dalam Koper di Bekasi

Polda Metro Jaya mendalami dugaan pembunuhan dalam kasus penemuan mayat dalam koper yang ditemukan di Bekasi.


Koper Hitam Berisi Mayat Ditemukan di Semak Belukar Cikarang Bekasi

15 hari lalu

Penampakan koper yang berisikan mayat wanita ditemukan di Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, pada Kamis, 25 April 2024. Foto: ANTARA/HO
Koper Hitam Berisi Mayat Ditemukan di Semak Belukar Cikarang Bekasi

Koper berwarna hitam berisi mayat ditemukan warga di semak-semak pinggir Jalan Inspeksi Kalimalang, Desa Sukadanau, Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi


Polda Metro Jaya Olah TKP Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya di Pulau Pari

16 hari lalu

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi pada saat Konferensi Pers di Ditresnarkoba Polda Metro Jaya, Senin, 25 Maret 2024. Ditresnarkoba Polda Metro Jaya bekerjasama dengan Bea dan Cukai telah berhasil melakukan pengungkapan dan penangkapan terhadap pelaku kasus peredaran gelap narkotika jenis kokain cair, serbuk MDMA dan narkotika jenis sabu jaringan internasional. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Polda Metro Jaya Olah TKP Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya di Pulau Pari

Selain olah TKP pembunuhan perempuan yang mayatnya ditemukan di Pulau Pari, polisi menyiita barang bungkus rokok hingga tisu magic.


Ratusan Mayat Ditemukan di Dua RS di Gaza, PBB Serukan Penyelidikan

16 hari lalu

Orang-orang bekerja untuk memindahkan jenazah warga Palestina yang terbunuh selama serangan militer Israel dan dimakamkan di rumah sakit Nasser, di tengah konflik yang sedang berlangsung antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas, di Khan Younis di selatan Jalur Gaza, 21 April 2024. REUTERS/  Ramadhan Abed
Ratusan Mayat Ditemukan di Dua RS di Gaza, PBB Serukan Penyelidikan

PBB menyerukan dilakukannya penyelidikan atas temuan ratusan mayat di dua rumah sakit di Gaza.


Motif Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya Ditemukan di Pulau Pari karena Korban Minta Harga Lebih

17 hari lalu

Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indradi pada saat Konferensi Pers di Ditresnarkoba Polda Metro Jaya, Senin, 25 Maret 2024. Ditresnarkoba Polda Metro Jaya bekerjasama dengan Bea dan Cukai telah berhasil melakukan pengungkapan dan penangkapan terhadap pelaku kasus peredaran gelap narkotika jenis kokain cair, serbuk MDMA dan narkotika jenis sabu jaringan internasional. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Motif Pembunuhan Perempuan yang Mayatnya Ditemukan di Pulau Pari karena Korban Minta Harga Lebih

Pelaku diduga membunuh korban di Pulau Pari karena sakit hati.


Pria Paruh Baya Ditemukan Meninggal di Apartemen Lavande, Kulit Lutut Mengelupas

17 hari lalu

Ilustrasi mayat. AFP/John MacDougall
Pria Paruh Baya Ditemukan Meninggal di Apartemen Lavande, Kulit Lutut Mengelupas

Seorang laki-laki bernama Winarman, 54 tahun, ditemukan meninggal di satu unit Apartemen Lavande, Kelurahan Menteng Dalam, Kecamatan Tebet.