Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JANGAN bandingkan Metropolitan Magnum Indonesia dengan perusahaan induknya di Malaysia. Di negeri jiran itu, Magnum Corporation Berhad menjulang dengan pendapatan miliaran dolar Amerika per tahun dari lotere empat angka, sementara di Indonesia Magnum bak jabang bayi yang kelahirannya sudah menuai kecaman. Tapi, jika berhasil melewati masa-masa sulit itu, bukan tidak mungkin Magnum Indonesia bakal menyusul induknya menjadi raksasa judi di negeri yang sudah lama akrab dengan togel (toto gelap) alias judi buntut ini.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo