Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Wawancara Direktur Umum Museum Volkenkunde.
Tentang koleksi museum dan koleksi yang dikembalikan.
Museum Volkenkunde mendukung pengembalian koleksi Indonesia.
SENIN pagi, 10 Juli lalu, Marieke van Bommel tampak sibuk. Mondar-mandir di aula Museum Volkenkunde di Leiden, Belanda, yang dipimpinnya, direktur umum ini juga tampil sebagai pembawa acara dalam upacara penandatanganan penyerahan hak milik koleksi yang sebagian tersimpan di museum tersebut. Mengenakan gaun musim panas biru tua dan putih, dia tampil tenang dan penuh percaya diri.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Di edisi cetak, artikel ini terbit di bawah judul "Kami Berada di Pihak yang Menjarah"