Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Presiden Susilo Bambang Yudhoyono rupanya gemar main tebak-tebakan. Setelah membuat pernyataan ”satu-dua menteri akan diganti”, ia kembali melempar teka-teki. SBY menyebut Boediono akan masuk jajaran menteri kabinetnya. Alasannya bukan soal tim ekonomi saat ini tidak mampu bekerja. Tetapi, ”Saya hanya melihat the right man on the right place dan siapa yang lebih baik melakukan koordinasi,” kata Kepala Negara di hangar Pangkalan Udara TNI AU Polonia, Medan, Jumat pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo