Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Situs lelang sesungguhnya bukan sesuatu yang baru. Pionir dan salah satu situs lelang terbesar di dunia—eBay (www.ebay.com)—sudah online sejak September 1995. Situs ini menjual lebih dari 2.900 kategori barang, di antaranya komputer, mobil, koin, dan prangko. Setiap hari setidaknya ada 3,5 juta penawaran lelang baru dan 400 ribu barang lelang baru. Dengan 7,7 juta anggota, eBay diklik 1,7 juta pengunjung (unique visitor) per hari.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo