Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
DEDI berusaha meyakinkan seorang pembeli yang tak percaya bahwa pembayaran tiga ikat pucuk daun labu seharga Rp 10 ribu bisa dilakukan secara nontunai. Pedagang sayur segar di pasar modern Mayestik, Jakarta Selatan, itu pun menunjukkan papan kertas berlogo uang elektronik ”Tcash” yang dipasang di lapaknya. ”Berapa pun belinya, bisa -pakai nontunai,” ujarnya, Kamis siang pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo