Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
TUBUH Asria Nur Hasan tergolek di bangku ruang tamu kediamannya di Kampung Rancasumur, Desa Sindang Sari, Serang, Banten. Wajahnya pucat pasi. "Saya tidak enak badan, tadi habis minum jamu," ujar pria 56 tahun itu sambil menunjukkan plastik kuning bungkus obat yang tergeletak di dekat pintu utama, Selasa pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo