Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Eindarit terbaring dengan tubuh berbalut perban di gubuk kayunya. Pria 36 tahun itu kehilangan hampir semua gigi dan terluka di sekujur tubuh akibat upayanya menghalangi puluhan tetangganya, warga etnis Rohingya, melarikan diri dari tanah kelahiran mereka di dekat Kota Sittwe, Negara Bagian Rakhine, Myanmar, dua pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo