Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
DUA sahabat lama itu bertemu di Hotel Conrad, Tokyo, akhir April lalu. Mereka adalah Taufiq Kiemas dan Surya Paloh. Saat itu keduanya sedang berlibur di sana. Di hotel bintang lima itu, mereka asyik berdiskusi, termasuk soal masa depan Partai Golkar dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan. Dua partai besar itu menempati urutan pertama dan kedua dalam Pemilihan Umum 2004.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo