Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Empat alat berat perata tanah di lahan PT Situbondo Metallindo di kawasan Desa Lamongan, Kecamatan Arjasa, Situbondo, diam membisu. Mesinnya berhenti menderu sejak awal Desember lalu. Tak lagi terlihat puluhan pekerja yang biasanya bermandi keringat di situ. Kini, di lahan seluas 10 hektare itu, yang masih terlihat adalah 27 tiang pancang yang tegak berdiri membentuk rangka bangunan.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo