Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Langkah pemerintah dalam menangani pandemi Covid-19 sering lebih lambat dari kecepatan penularan virus di masyarakat.
Pemerintah pada awal masa pandemi justru menampilkan berbagai penyangkalan terhadap kemungkinan sudah adanya virus ini di masyarakat.
Lambat dan salah langkah mengambil kebijakan inilah yang membuat situasi pandemi saat ini sangat parah.
JAKARTA – Epidemiolog menilai langkah pemerintah dalam menangani pandemi Covid-19 sering lebih lambat dari kecepatan penularan virus di masyarakat. Epidemiolog dari Universitas Indonesia, Pandu Riono, mengatakan pemerintah pada awal masa pandemi justru menampilkan berbagai penyangkalan terhadap kemungkinan sudah adanya virus ini di masyarakat.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo