Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ringkasan Berita
Kebijakan Universitas Indonesia yang mewajibkan mahasiswa barunya menandatangani lembaran Pakta Integritas mendapat kecaman dari mahasiswa, organisasi masyarakat sipil, dan ahli hukum.
Pakta Integritas mahasiswa baru UI tahun 2020 ini tak lebih merupakan bentuk pemaksaan yang berisi pembatasan terhadap kebebasan sipil dan kebebasan akademik.
Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Indonesia, Fajar Nugroho, menyatakan skandal pakta integritas terungkap setelah panitia dan mentor Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) membagikan lembar Pakta Integritas ini ke mahasi
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo