Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Gencar memburu dan membuat berita yang membikin panas telinga pejabat Kabupaten Bantul, Yogyakarta, hidup Fuad M. Syafruddin alias Udin berakhir di tangan pembunuh misterius. Alih-alih mengusut kaitan pembunuhan tersebut dengan berita-berita yang dibuat Udin, polisi justru menciptakan skenario perselingkuhan, yang tak terbukti di pengadilan.
Delapan belas tahun berlalu, kasus pembunuhan Udin tetap menjadi misteri. Otak pelakunya tak terungkap.
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo