Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
OKKY Asokawati, peragawati 1980-an, masih menyimpan rapi kartu Jamsosteknya. Perempuan 50 tahun itu terdaftar sebagai peserta program Jaminan Hari Tua Jamsostek, 17 tahun silam. Ketika itu, ia berstatus karyawan Kartini Group, penerbit majalah Kartini. Okky tercatat sebagai redaktur pelaksana majalah wanita itu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo