Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
TAK ada perdebatan panjang. Rapat umum pemegang saham PT Merpati Nusantara Airlines, Selasa pekan lalu, menyetujui rencana perseroan meminjam dana talangan Rp 561 miliar dari PT Perusahaan Pengelola Aset. Merpati akan memakai pinjaman itu sebagai modal sementara sambil menunggu proses pencairan penyertaan modal negara dalam jumlah yang sama. "Sudah beres," kata Deputi Menteri BUMN Bidang Restrukturisasi dan Perencanaan Strategis Achiran Pandu Djajanto kepada Tempo, Kamis pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo