Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Internasional
AS

Berita Tempo Plus

Demi Mandat dari Langit

Bagi kaum Evangelis dan Kristen konservatif, kemenangan George W. Bush adalah "mandat dari langit". Wendy Ruky-Mogul melaporkan dari kantong Partai Republik Carolina Utara. Diperkaya dengan riset, laporan ini kemudian ditulis kembali oleh wartawan Tempo Endah W.S.

22 November 2004 | 00.00 WIB

Demi Mandat dari Langit
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo

Susan Foster bukan tukang ramal, bukan pula orang yang diberkati kemampuan "melihat masa depan". Dia hanya ibu rumah tangga biasa dengan dua anak yang tengah bertumbuh. Berdiam di Charleston, Carolina Utara, Foster—dia pendukung George W. Bush—mengaku telah merasa dari jauh-jauh hari bahwa Bush akan menang pemilu dan kembali lagi ke Gedung Putih. Bersama jutaan pendukung Bush dari seantero Amerika, Foster, 42 tahun, mengikuti berita penghitungan final suara, selepas pemilu di Amerika Serikat (AS) pada 2 November. Seperti yang telah kita ketahui, Bush menang, dan kembali lagi ke Gedung Putih hingga 2009.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus